ABOUT THE SPEAKER
Cady Coleman - Astronaut
Cady Coleman draws from her time at NASA and her missions on the International Space Station to share insights about team building, leadership and innovation.

Why you should listen

Cady Coleman is a scientist, wife, mother, pilot, musician, retired NASA Astronaut and a veteran of two Space Shuttle missions and a six-month trip aboard the International Space Station (ISS). Passionate about sharing her experiences aboard the ISS, Coleman delivered the introductory talk for TED2011 from space.

Coleman currently serves as University Explorer at Arizona State University and as a consultant for a wide range of space-related projects. Her first Space Shuttle mission set the stage for astronauts to conduct pioneering research aboard the ISS in materials science, biotechnology, combustion science and fluid physics. Launching the Chandra X-Ray Observatory was the focus of her second mission, making it possible for scientists everywhere to learn about black holes and dark matter. During her space station expedition, Coleman was the Lead Robotics and Lead Science officer, performing hundreds of science experiments and the second-ever robotic capture of a supply ship from the station. During her ISS mission, she and her crew coached actress Sandra Bullock in preparation for Bullock's role in the movie Gravity.  

On the ground at NASA, Coleman served in a variety of roles within the Astronaut Office, including Chief of Robotics, lead for tile repair efforts after the Columbia accident, and, most notably, the lead astronaut for the integration of supply ships. She paved the way for commercial spaceflight collaborations that are now commonplace. 

Before retiring from NASA, Coleman led open-innovation and public-private partnership efforts for the Office of the Chief Technologist at NASA Headquarters. As a volunteer test subject for the US Air Force centrifuge program, she set several human endurance/tolerance records while performing physiological and new equipment studies.

In addition to her role as University Explorer at ASU, Coleman is a research affiliate at the MIT Media Lab. She serves on several boards, including the Smithsonian National Museum of Natural History, Earthrise Alliance, Dent the Future, Skycatch and Greenfield Community College.

Coleman earned a BS in chemistry from MIT in 1983 and a Ph.D. from the University of Massachusetts in 1991. She is married to glass artist Josh Simpson, has two sons, Josiah and Jamey, and calls Shelburne Falls, Massachusetts her home. In their spare time, Coleman and Josh share a love of flying, diving and the exploration of new worlds right here on earth.

More profile about the speaker
Cady Coleman | Speaker | TED.com
TED2019

Cady Coleman: What it's like to live on the International Space Station

Cady Coleman: Rasanya tinggal di Stasiun Luar Angkasa Internasional

Filmed:
309,672 views

Melalui pembicaraan yang singkat dan menyenangkan ini astronaut wanita Cady Coleman mengajak kita untuk mengunjungi Stasiun Luar Angkasa Internasional, tempat dia menghabiskan waktu selama hampir enam bulan melakukan eksperimen yang memperluas batas sains. Dengarkan kisahnya tentang seperti apa rasanya terbang ke tempat kerja, tidur tanpa gaya gravitasi, dan menjalani kehidupan dengan kecepatan 28.164 km per jam mengelilingi Bumi. "Stasiun luar angkasa adalah tempat di mana misi dan keajaiban menjadi satu," ujar Coleman.
- Astronaut
Cady Coleman draws from her time at NASA and her missions on the International Space Station to share insights about team building, leadership and innovation. Full bio

Double-click the English transcript below to play the video.

Saya adalah seorang astronaut.
00:12
I'm an astronautastronot.
0
730
1412
Saya dua kali terbang
dengan pesawat ulang-alik
00:14
I flewterbang on the spaceruang shuttleantar jemput twicedua kali,
1
2659
2261
dan tinggal hampir enam bulan
di Stasiun Ruang Angkasa Internasional.
00:16
and I livedhidup on the InternationalInternasional
SpaceRuang StationStasiun for almosthampir sixenam monthsbulan.
2
4944
4327
Saya sering mendapat pertanyaan yang sama,
"Seperti apa rasanya di ruang angkasa?"
00:21
People oftensering askmeminta me the samesama questionpertanyaan,
whichyang is, "What's it like in spaceruang?"
3
9295
5737
seolah-olah itu adalah rahasia.
00:27
as if it was a secretrahasia.
4
15056
1779
Ruang angkasa adalah milik kita semua,
00:28
SpaceRuang belongsmilik to all of us,
5
16859
2257
dan saya akan menjelaskan
mengapa tempat itu ajaib bagi kita semua.
00:31
and I'd like to help you understandmemahami why
it's a placetempat that is magicsihir for all of us.
6
19140
6725
00:38
The day after my 50thth birthdayulang tahun,
7
26402
3240
Sehari setelah ulang tahun saya
yang ke-50,
00:41
I climbedmemanjat aboardkapal a RussianRusia capsulekapsul,
8
29666
3498
saya menaiki kapsul ruang angkasa Rusia,
00:45
in RussiaRusia,
9
33188
1373
di Rusia,
dan diluncurkan ke luar angkasa.
00:46
and launcheddiluncurkan into spaceruang.
10
34585
2113
00:49
LaunchingMeluncurkan is the mostpaling
dangerousberbahaya thing that we do,
11
37110
3396
Peluncuran adalah
tahap yang paling berbahaya,
sekaligus paling mendebarkan.
00:52
and it's alsojuga the mostpaling thrillingmendebarkan.
12
40530
1875
00:55
ThreeTiga, two, one ... liftofflepas landas!
13
43214
3587
Tiga, dua, satu ... meluncur!
Saya merasakan setiap gejolak amarah
mesin roket yang terkekang
00:58
I feltmerasa everysetiap singletunggal bitsedikit of the controlleddikendalikan
furykemarahan of those rocketroket enginesmesin
14
46825
5162
saat kami diluncurkan dari Bumi.
01:04
as they blastedjahanam us off the EarthBumi.
15
52011
2763
01:07
We wentpergi fasterlebih cepat and fasterlebih cepat and fasterlebih cepat,
16
55260
2912
Kami meluncur semakin cepat,
hingga delapan setengah menit
kemudian, mesin sengaja dimatikan --
01:10
untilsampai, after eightdelapan and a halfsetengah minutesmenit,
on purposetujuan, those enginesmesin stop --
17
58196
5151
duk! --
01:15
kabunkyang! --
18
63979
1225
lalu kami menjadi tanpa bobot.
01:17
and we are weightlessRingan.
19
65228
2158
Kemudian misi dan keajaiban dimulai.
01:19
And the missionmisi and the magicsihir beginmulai.
20
67410
3396
01:23
DmitryDmitry and PaoloPaolo and I
are circlingberputar-putar the EarthBumi
21
71174
3342
Dmitry, Paolo, dan saya mengelilingi Bumi
dalam wahana antariksa kecil kami,
01:26
in our tinymungil spacecraftpesawat ruang angkasa,
22
74540
1825
perlahan mulai mendekati
stasiun luar angkasa.
01:28
approachingmendekati the spaceruang stationstasiun carefullyhati-hati.
23
76389
2484
Tarian rumit pun terjadi
dalam kecepatan 28.164 km per jam
01:31
It's an intricaterumit dancemenari
at 17,500 milesmil an hourjam
24
79309
4338
antara kapsul kami
yang seukuran Smart Car,
01:35
betweenantara our capsulekapsul,
the sizeukuran of a SmartSmart CarMobil,
25
83671
3756
dengan stasiun luar angkasa,
yang seukuran lapangan bola.
01:39
and the spaceruang stationstasiun,
the sizeukuran of a footballsepak bola fieldbidang.
26
87451
3387
01:42
We arrivetiba when those two craftkerajinan dockDermaga
with a gentlelemah lembut thunkdunk.
27
90862
6715
Kami pun tiba saat kedua wahana itu
saling merapat, berbenturan pelan.
01:50
We openBuka the hatchesmenetas,
28
98405
2191
Kami membuka pintu sekat,
berpelukan awut-awutan
akibat gravitasi nol,
01:52
have sloppyceroboh zero-Gnol-G hugspelukan with eachsetiap other,
29
100620
3494
dan sekarang kami berenam.
01:56
and now we're sixenam.
30
104138
2229
Kami seketika menjadi
keluarga ruang angkasa.
01:58
We're a spaceruang familykeluarga, an instantinstan familykeluarga.
31
106391
3053
02:02
My favoritefavorit partbagian about livinghidup up there
32
110618
3293
Bagian favorit saya saat tinggal di sana
02:05
was the flyingpenerbangan.
33
113935
1688
adalah ketika terbang.
Saya suka sekali.
Rasanya seperti Peter Pan.
02:08
I loveddicintai it.
34
116266
1154
02:09
It was like beingmakhluk PeterPeter PanPan.
35
117444
1730
Itu bukan sekadar melayang.
02:11
It's not about floatingmengambang.
36
119198
1400
Cukup dengan hentakan jari
02:12
Just the touchmenyentuh of a fingerjari
37
120622
1936
Anda bisa menyusuri stasiun luar angkasa,
02:14
can actuallysebenarnya pushDorong you acrossmenyeberang
the entireseluruh spaceruang stationstasiun,
38
122582
3775
Anda cukup melentingkan diri
dengan jari kaki.
02:18
and then you sortmenyortir of
tuckTuck in with your toesjari kaki.
39
126381
2741
Hal yang paling saya suka adalah
melayang pelan-pelan
02:21
One of my favoritefavorit things
was driftingmelayang silentlydiam-diam
40
129146
4185
melintasi stasiun luar angkasa,
02:25
throughmelalui the spaceruang stationstasiun,
41
133355
1390
yang berdengung di malam hari.
02:26
whichyang was hummingbersenandung alongsepanjang at night.
42
134769
2145
Kadang-kadang terpikir apakah kapal ini
sebenarnya tahu saya ada,
02:28
I wonderedbertanya-tanya sometimesterkadang
if it knewtahu I was there,
43
136938
3509
hanya dia diam saja.
02:32
just silentdiam.
44
140471
1564
Namun, berbagi ketakjuban dengan para kru
02:34
But sharingberbagi the wonderbertanya-tanya
of that with the crewawak kapal
45
142059
3520
juga hal penting bagi saya.
02:37
was alsojuga partbagian of what was importantpenting to me.
46
145603
3042
02:42
A typicalkhas day in spaceruang
startsdimulai with the perfectsempurna commutebolak-balik.
47
150394
5883
Hari biasa di luar angkasa dimulai
dengan perjalanan sempurna.
02:48
I wakebangun up, cruisepelayaran down the lablaboratorium
48
156301
3123
Saya bangun, terbang ke laboratorium
menyapa pemandangan pagi
terbaik yang pernah ada.
02:51
and say helloHalo to the bestterbaik
morningpagi viewmelihat ever.
49
159448
4015
02:55
It's a really fastcepat commutebolak-balik,
only 30 secondsdetik,
50
163880
4645
Perjalanan itu singkat saja,
hanya 30 detik,
dan kami tak pernah bosan
memandang ke luar jendela.
03:00
and we never get tiredlelah
of looking out that windowjendela.
51
168549
2489
03:03
I think it remindsmengingatkan us that we're
actuallysebenarnya still very closedekat to EarthBumi.
52
171062
4790
Seolah mengingatkan kita memang
masih dekat dengan Bumi.
Kru kami adalah pengguna kedua
lengan robotik Kanada
03:08
Our crewawak kapal was the secondkedua ever
to use the CanadianKanada roboticrobot armlengan
53
176426
3678
untuk menangkap kapal pasokan
yang seukuran bus sekolah
03:12
to capturemenangkap a supplymenyediakan shipkapal
the sizeukuran of a schoolsekolah busbis
54
180128
3593
yang berisi sekitar selusin
eksperimen yang berbeda
03:15
containingyang mengandung about a dozenlusin
differentberbeda experimentspercobaan
55
183745
2724
03:18
and the only chocolatecokelat that we would see
for the nextberikutnya fourempat monthsbulan.
56
186493
4001
dan satu-satunya cokelat yang akan
dilihat empat bulan lagi
03:22
Now, chocolatecokelat asideke samping,
everysetiap singletunggal one of those experimentspercobaan
57
190518
3034
Selain cokelat, setiap eksperimen tersebut
memungkinkan terjawabnya
satu pertanyaan ilmiah
03:25
enablesmemungkinkan yetnamun one more
scientificilmiah questionpertanyaan answeredjawab
58
193576
4253
yang tak bisa terjawab di Bumi.
03:29
that we can't do down here on EarthBumi.
59
197853
3233
Jadi semacam memandang
dari lensa yang berbeda,
03:33
And so, it's like a differentberbeda lenslensa,
60
201110
2358
untuk mendapat jawaban
dari pertanyaan seperti,
03:35
allowingmemungkinkan us to see the answersjawaban
to questionspertanyaan like,
61
203492
3008
"bagaimana proses pembakaran?"
03:38
"What about combustionpembakaran?"
62
206524
1212
03:39
"What about fluidcairan dynamicsdinamika?"
63
207760
2849
"bagaimana dengan dinamika fluida?"
Tidur itu saat yang sangat menyenangkan.
03:42
Now, sleepingtidur is delightfulmenyenangkan.
64
210633
2599
Posisinya bisa terbalik
atau sisi kanan di atas,
03:45
My favoritefavorit -- I mean, you could be
upsideterbalik down, right sidesisi up --
65
213256
3108
favorit saya adalah meringkuk seperti bola
lalu melayang bebas.
03:48
my favoritefavorit: curledmeringkuk up
in a little ballbola and floatingmengambang freelybebas.
66
216388
2972
03:52
LaundryBinatu? NopeNope.
67
220066
2269
Cuci baju? Tidak usah.
Cucian kotor dimasukkan ke
kapal pasokan kosong
03:54
We loadbeban our dirtykotor clothespakaian
into an emptykosong supplymenyediakan shipkapal
68
222359
3628
lalu diluncurkan ke luar angkasa.
03:58
and sendKirim it off into spaceruang.
69
226011
2265
Lalu, kamar mandi.
Semua orang penasaran dengannya.
04:00
The bathroomkamar mandi.
70
228300
1171
04:01
EveryoneSemua orang wants to know.
71
229495
1392
Ini sulit dimengerti, jadi saya buatkan
video pendeknya,
04:02
It's hardkeras to understandmemahami,
so I madeterbuat a little videovideo,
72
230911
2724
sebab saya mau anak kecil juga paham
04:05
because I wanted kidsanak-anak to understandmemahami
73
233659
2460
bahwa prinsip vakum berguna sekali
04:08
that the principleprinsip of vacuumkekosongan savesmenghemat the day
74
236143
2897
angin sepoi-sepoi sudah cukup
untuk membuang
04:11
and that just a gentlelemah lembut breezeAngin
helpsmembantu everything go
75
239064
3079
kotoran ke tempatnya.
04:14
where it is supposedseharusnya to.
76
242167
2213
Begitu juga dalam kehidupan nyata.
(Tawa)
04:16
Well, in realnyata life it does.
77
244404
1899
04:18
(LaughterTawa)
78
246327
1078
Daur ulang? Tentu.
04:19
RecyclingDaur ulang? Of courseTentu saja.
79
247429
1191
Jadi urin kami simpan,
suling, lalu diminum.
04:20
So we take our urineair seni, we storetoko it,
we filtermenyaring it and then we drinkminum it.
80
248644
5247
Rasanya enak, sungguh.
(Tawa)
04:25
And it's actuallysebenarnya deliciouslezat.
81
253915
1535
04:27
(LaughterTawa)
82
255474
1015
Kami duduk bersama mengitari meja,
04:28
SittingDuduk around the tablemeja,
83
256513
2122
makan makanan yang tampak buruk,
tetapi sebenarnya enak.
04:30
eatingmakan foodmakanan that looksterlihat badburuk
but actuallysebenarnya tastesselera prettycantik good.
84
258659
2822
Tetapi, berkumpul bersama satu meja
itulah yang penting,
04:33
But it's the gatheringpertemuan around
the tablemeja that's importantpenting,
85
261505
2814
menurut saya sama saja,
baik di luar angkasa ataupun di Bumi.
04:36
I think bothkedua in spaceruang and on EarthBumi,
86
264343
3276
Sebab, itulah yang menyatukan para kru.
04:39
because that's what cementssemen
a crewawak kapal togetherbersama.
87
267643
2731
04:43
For me, musicmusik was a way to staytinggal connectedterhubung
to the restberistirahat of the worlddunia.
88
271032
3701
Bagi saya, musik ialah cara agar
tetap terhubung dengan dunia.
Saya mengadakan duet
antara Bumi dan luar angkasa
04:46
I playeddimainkan a duetDuet betweenantara EarthBumi and spaceruang
89
274757
3238
dengan Ian Anderson dari grup Jethro Tull
04:50
with IanIan AndersonAnderson of JethroYitro TullTull
90
278019
2946
pada peringatan ke-50
pesawat luar angkasa berawak.
04:52
on the 50thth anniversaryulang tahun
of humanmanusia spaceflightspaceflight.
91
280989
3091
04:56
ConnectingMenghubungkan to familykeluarga was so importantpenting.
92
284644
2555
Komunikasi dengan keluarga
juga sangat penting.
Hampir tiap hari saya bicara dengan
keluarga selama berada di atas sana.
04:59
I talkedberbicara with my familykeluarga almosthampir everysetiap day
the wholeseluruh time I was up there,
93
287223
4310
Saya juga membacakan buku ke putra saya
agar rasanya kita tetap bersama.
05:03
and I would actuallysebenarnya readBaca baca booksbuku to my sonputra
as a way for us just to be togetherbersama.
94
291557
5051
Itu penting sekali.
05:08
So importantpenting.
95
296632
1291
Saat stasiun luar angkasa
melewati Massachussets,
05:09
Now, when the spaceruang stationstasiun
would go over MassachusettsMassachusetts,
96
297947
2646
keluarga saya akan keluar,
05:12
my familykeluarga would runmenjalankan outsidedi luar,
97
300617
1649
lalu memandangi bintang tercerah
yang melintasi langit.
05:14
and they would watch the brightestpaling terang starbintang
sailingpelayaran acrossmenyeberang the skylangit.
98
302290
4666
Saat memandang ke bawah,
saya tak bisa lihat rumah saya,
05:18
And when I lookedtampak down,
I couldn'ttidak bisa see my houserumah,
99
306980
2649
tetapi besar artinya bagi saya mengetahui
bahwa orang-orang yang saya sayangi
05:21
but it meantberarti a lot to me to know
that the people I loveddicintai the mostpaling
100
309653
3923
sedang memandang ke atas
saat saya memandang ke bawah.
05:25
were looking up while I was looking down.
101
313600
2980
05:29
So the spaceruang stationstasiun, for me, is the placetempat
where missionmisi and magicsihir come togetherbersama.
102
317160
5792
Jadi bagi saya stasiun luar angkasa adalah
tempat menyatunya misi dan keajaiban.
Misi, pekerjaan, adalah langkah penting
05:34
The missionmisi, the work are vitalvital stepstangga
103
322976
2630
dalam penjelajahan
yang lebih jauh dari planet kita
05:37
in our questQuest to go furtherlebih lanjut than our planetplanet
104
325630
2226
05:39
and imperativesangat penting for understandingpengertian
sustainabilitykeberlanjutan here on EarthBumi.
105
327880
4071
dan sangat penting untuk memahami
keberlanjutan di Bumi ini
Saya bahagia menjadi bagiannya.
05:43
I loveddicintai beingmakhluk a partbagian of that,
106
331975
1718
Kalau saja saya bisa mengajak keluarga,
05:45
and if I could have takendiambil
my familykeluarga with me,
107
333717
2776
saya tak akan pulang.
05:48
I never would have come home.
108
336517
1762
05:50
And so my viewmelihat from the stationstasiun showedmenunjukkan me
109
338853
3191
Pemandangan dari stasiun
menunjukkan kepada saya
05:54
that we are all from the samesama placetempat.
110
342068
3092
bahwa kita berasal dari tempat yang sama.
Kita punya peran untuk dijalankan.
05:57
We all have our rolesperan to playbermain.
111
345184
2928
06:00
Because, the EarthBumi is our shipkapal.
112
348136
3563
Sebab, Bumi adalah wahana kita.
06:03
SpaceRuang is our home.
113
351723
2514
Angkasa adalah rumah kita.
06:07
And we are the crewawak kapal of SpaceshipPesawat ruang angkasa EarthBumi.
114
355086
4585
Dan kita semua adalah kru
dalam Pesawat Luar Angkasa "Bumi".
Terima kasih.
06:12
Thank you.
115
360687
1177
(Tepuk tangan)
06:13
(ApplauseTepuk tangan)
116
361888
1551
Translated by Andi Wahyuni
Reviewed by Deera Army Pramana

▲Back to top

ABOUT THE SPEAKER
Cady Coleman - Astronaut
Cady Coleman draws from her time at NASA and her missions on the International Space Station to share insights about team building, leadership and innovation.

Why you should listen

Cady Coleman is a scientist, wife, mother, pilot, musician, retired NASA Astronaut and a veteran of two Space Shuttle missions and a six-month trip aboard the International Space Station (ISS). Passionate about sharing her experiences aboard the ISS, Coleman delivered the introductory talk for TED2011 from space.

Coleman currently serves as University Explorer at Arizona State University and as a consultant for a wide range of space-related projects. Her first Space Shuttle mission set the stage for astronauts to conduct pioneering research aboard the ISS in materials science, biotechnology, combustion science and fluid physics. Launching the Chandra X-Ray Observatory was the focus of her second mission, making it possible for scientists everywhere to learn about black holes and dark matter. During her space station expedition, Coleman was the Lead Robotics and Lead Science officer, performing hundreds of science experiments and the second-ever robotic capture of a supply ship from the station. During her ISS mission, she and her crew coached actress Sandra Bullock in preparation for Bullock's role in the movie Gravity.  

On the ground at NASA, Coleman served in a variety of roles within the Astronaut Office, including Chief of Robotics, lead for tile repair efforts after the Columbia accident, and, most notably, the lead astronaut for the integration of supply ships. She paved the way for commercial spaceflight collaborations that are now commonplace. 

Before retiring from NASA, Coleman led open-innovation and public-private partnership efforts for the Office of the Chief Technologist at NASA Headquarters. As a volunteer test subject for the US Air Force centrifuge program, she set several human endurance/tolerance records while performing physiological and new equipment studies.

In addition to her role as University Explorer at ASU, Coleman is a research affiliate at the MIT Media Lab. She serves on several boards, including the Smithsonian National Museum of Natural History, Earthrise Alliance, Dent the Future, Skycatch and Greenfield Community College.

Coleman earned a BS in chemistry from MIT in 1983 and a Ph.D. from the University of Massachusetts in 1991. She is married to glass artist Josh Simpson, has two sons, Josiah and Jamey, and calls Shelburne Falls, Massachusetts her home. In their spare time, Coleman and Josh share a love of flying, diving and the exploration of new worlds right here on earth.

More profile about the speaker
Cady Coleman | Speaker | TED.com